You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Parkir Liar, 56 Kendaraan Terjaring Razia di Jakbar
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

56 Kendaraan Parkir Liar di Jakbar Ditindak

Sebanyak 56 kendaraan roda dua dan empat yang parkir liar di sejumlah bahu jalan di wilayah Jakarta Barat ditindak. Dari jumlah itu, 15 unit di antaranya diderek.

Razia rutin kami lakukan untuk memberikan efek jera kepada pemilik kendaraan agar parkir pada tempatnya

"Razia rutin kami lakukan untuk memberikan efek jera kepada pemilik kendaraan agar parkir pada tempatnya," kata Anggiat Banjarnahor, Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Jakarta Barat, Senin (17/10).

Ia menyebutkan, 56 kendaraan tersebut terjaring razia di Jalan Pesanggrahan Raya, Jalan Panjang, Outer Ring Road, Kyai Tapa, Puri Kembangan dan Latumenten.

Parkir Sembarangan, 23 Mobil Diderek

"Rinciannya sembilan kendaraan roda empat kita tilang, 15 roda dua dan delapan roda empat kita cabut pentil, 15 roda empat kita derek dan sembilan kendaraan kita setop operasi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24715 personTiyo Surya Sakti
  2. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye3245 personFolmer
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1443 personFakhrizal Fakhri
  4. Warga Kelurahan Gunung Apresiasi Sudin SDA Jaksel Gercep Keruk Kali Jelawe

    access_time23-05-2025 remove_red_eye1262 personTiyo Surya Sakti
  5. Muhammad Anwar Ingatkan Jajaran di Pemkot Jaksel Bekerja Optimal

    access_time19-05-2025 remove_red_eye1126 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik